Senin, 31 Oktober 2016

Ifumie

Ifumie



Bahan :
250 gr mie telur kering,rebus lalu tiriskan
1 bh wortel
5 bh jagung muda
½ bonggol brokoli
5 ekor udang pexi besar
10 buah bakso kecil
10 bh jamur merang
1 bh cabe,buang biji,iris
1 buah bawang bombay,cincang,2 siung bawang putih
2 ruas jar jahe,geprek
Gula,garam,merica,kecap asin, dan saus tiram bila suka
1 sdt maizena,encerkan
400 ml air kaldu
Margarin

Cara Membuat :
Panaskan margarin,tumis bawang sampai harum.Masukan jahe.Tambahkan bakso dan udang.Aduk.
Masukan wortel dan jagung muda,aduk.Tuang air kaldu
Masukan gula,garam dan merica,kecap asin dan saus tiram.
Masak hingga matang,cicipi,,,kentalkan dengan maizena.
Mie,tata  mie yang sudah di rebus di atas saringan.
Goreng lepaskan dari saringan,goreng hingga kering.

Angkat dan tata di atas piring siram dengan kuah dan sayuran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar